Anak Sungkung
Selasa, 20 Maret 2012
Sampan Sebagai Angkutan Umum
,, Brangkat-brangkat,,dengan suara nyaring kinis memanggil temen-temannya untuk segera mudik,Kinis merupakan warga desa sungkung,yang terletak di Kecmatan Siding,Kabupaten Bengkayang,Selama 5 tahun kinis bekerja sebagai pengemudi sampan antara sungkung dengan entikong,jarak antara sungkung dengan entikong menempuh jarak selama 11 jam,Kinis mengungkapkan,tidak ada jalan lain yang dia kerjakan selain menjual dan membeli barang untuk di bawa di sungkung,karena daerah sungkung sangat sulit untuk memdapatkan barang sembako yang di butuhkan oleh masyarakat sungkung.jalan yang paling sering di pakai adalah melalui transportasi sungai,karena kalau melalui darat bisa di tempuh menggunakan jalan kaki,tapi membutuhkan waktu yang sangat lama,yaitu sekitar 12 jam lebih baru nyampe di Bumbung,yaitu daerah kecamatan Seluas,Kabupaten Bengkayang.
Bekerja Demi Sekolah
Cuaca sangat menyengat sekali,disertai keringat yang bercucuran membasahi wajah,itu lah yang dialami roja saat harus pulang sekolah.Roja anak kelas 2 SMA Negeri 1 siding,Kec.Siding,Kab bengkayang,dia harus menenpuh kesekolah dengan jarak 8 Km menggunakan jalan kaki,selain sebagai anak sekolah dia juga bekerja membantu orang tuanya yang sebagai petani kokoa.Roja mengatakan dia harus cepat-cepat pulang sekolah supaya ada waktu untuk membantu orang tuanya,semua itu dia lakukan demi masa depannya,
Jumat, 24 Februari 2012
Bidai
Bidai adalah sejenis ayaman yang terbuat dari rotan,kegunaannya adalah sebagai alas ruang tamu.
dan sebagai alas tempat tidur.kata jami seorang warga pereges,kec.seluas kab.bengkayang.bidai merupakan sebuah kerajinan tangan kriya.yang harganya lumayan buat kebutuhan.jami juga seorang pengrajin bidai,1 minggu jami bisa menghasilkan 4 lembar bidai..
Bidai tersebut biasanya jami jual di Malaysia,karena di Malaysia pasaran bidai sangat baik.dan warga Malaysia juga sangat membutuhkan bidai.Di indonesia bidai kurang laku,karena pemasaran khususnya tidak ada,jadi masyarakat lebih senang jual bidai di Malaysia.1 lembar bidai bisa memcapai harga 150 ringgit,dan keuntungan yang di dapat bisa memcapai Rp 100000 per lrmbar.
dan sebagai alas tempat tidur.kata jami seorang warga pereges,kec.seluas kab.bengkayang.bidai merupakan sebuah kerajinan tangan kriya.yang harganya lumayan buat kebutuhan.jami juga seorang pengrajin bidai,1 minggu jami bisa menghasilkan 4 lembar bidai..
Bidai tersebut biasanya jami jual di Malaysia,karena di Malaysia pasaran bidai sangat baik.dan warga Malaysia juga sangat membutuhkan bidai.Di indonesia bidai kurang laku,karena pemasaran khususnya tidak ada,jadi masyarakat lebih senang jual bidai di Malaysia.1 lembar bidai bisa memcapai harga 150 ringgit,dan keuntungan yang di dapat bisa memcapai Rp 100000 per lrmbar.
Hujan mas di Negeri Orang
"malas rasanya aku bekerja di Indonesia"
itu lah kata-kata yang di ungkapkan oleh saudara karucak seorang warga kec.seluas.kab bengkayang.....
kata Karucak,dia lebih senang bekerja di Malaysia di banding bekerja di Indonesia,karena dengan bekerja di malaysia bisa memdapat gaji sebesar RM 40 per harinya.Kalau di tukar dengan uang indonesia bisa memcapai Rp 112000,dan juga jarak seluas dngan serikin malaysia bisa di tempuh dengan kendaraan motor sekitar 30 menit.itu lah yang menyebabkan karucak senang bekerja di Malaysia.
Karucak juga membedakan harga barang di Malaysia dengan harga barang yang di Indonesia,dengan uang RM 2 bisa membeli kebutuhan yang lumayan,kalau di Indonesia dngan uang Rp 2000 cuma dapat beli kerupuk sahaja.
itu lah kata-kata yang di ungkapkan oleh saudara karucak seorang warga kec.seluas.kab bengkayang.....
kata Karucak,dia lebih senang bekerja di Malaysia di banding bekerja di Indonesia,karena dengan bekerja di malaysia bisa memdapat gaji sebesar RM 40 per harinya.Kalau di tukar dengan uang indonesia bisa memcapai Rp 112000,dan juga jarak seluas dngan serikin malaysia bisa di tempuh dengan kendaraan motor sekitar 30 menit.itu lah yang menyebabkan karucak senang bekerja di Malaysia.
Karucak juga membedakan harga barang di Malaysia dengan harga barang yang di Indonesia,dengan uang RM 2 bisa membeli kebutuhan yang lumayan,kalau di Indonesia dngan uang Rp 2000 cuma dapat beli kerupuk sahaja.
Sabtu, 28 Januari 2012
Perkampungan di Ujung Negeri
Oleh: Yunus
Kalau bicara daerah Sungkung itu adalah daerah yang sangat terpencil yang terletak di Kecamatan Siding, Kabupaten Bengkayang. Daerah Sungkung sangat jauh dari perkotaan baik daerah Indonesia maupun Malaysia.
Langganan:
Postingan (Atom)